Ada promo terbaru dari Unilever nih! Promo Korean Strawberry Unilever 2022. Yang mana jika Anda membeli Sunlight, Rinso, Molto atau Superpell bisa dapat saldo Gopay gratis senilai Rp 5.000 sampai dengan Rp 50.000.
Dan tidak hanya itu hadiahnya, karena masih ada beberapa jenis hadiah Grand Prize lainnya yang lebih seru yakni smartphone Samsung Galaxy, Air Fryer, laptop Samsung, dan pemanggang listrik.
Jadi untuk Anda yang memang selama ini merupakan pengguna dari beberapa produk perawatan rumah tangga tersebut, Anda bisa dengan mudah untuk mengikuti program promo Unilever berhadiah terbaru ini.
Cara mengikuti Promo Home Care Unilever Korean Strawberry 2022
Caranya cukup mudah, dan bisa dikuti oleh laki-laki dan perempuan yang sudah berumur minimal 18 tahun.
1. Beli salah satu atau semua produk yang termasuk dalam "Home Care Unilever Korean Strawberry 2022" di minimarket/supermarket terdekat.
Adapun merek atau kemasan produk yang termasuk di dalam promo ini diantaranya adalah:
- Rinso Molto Korean Strawberry 565 mL
- Rinso Molto Korean Strawberry 700 gr
- Molto Perfume Boost Korean Strawberry 680mL
- Sunlight Korean Strawberry 560mL
- Superpell Korean Strawberry 770 mL
2. Scan QR Code pada kemasan.
3. Foto dan kirim struk belanja tersebut ke Official WhatsApp Unilever di 0814-5000-4660.
4. Dapatkan hadiah langsung Gopay Rp5000 dan kesempatan menangkan hadiah menarik lainnya.
Syarat dan ketentuan
Struk yang berlaku meskipun telah membeli produk yang berlabel promo hanya berlaku apabila membeli di minimarket/supermarket sebagai berikut:
Pembelian dilakukan di minimarket, hypermarket, supermarket, local modern trade, serta platform e-commerce milik retailer seperti, Klik IDM, Alfagift, Go-Mart, Grab-Mart, Happy Fresh, serta platform e-commerce yang memiliki toko fisik lainnya.
Tidak termasuk pembelian di e-commerce seperti Shopee, Tokopedia, Bukalapak, JDID, Blibli, Lazada dan lain-lain.
Ketentuan struk belanja yang valid:
- Foto tidak terpotong.
- Foto tidak kabur dan memiliki pencahayaan yang baik sehingga terlihat jelas.
- Pembelian dilakukan di periode promo.
Hadiah promo Korean Strawberry Unilever 2022
- 3 Laptop Samsung Chromebook
- 5 Smartphone Samsung Galaxy A13
- 8 Air Fryer Philips HD9200
- 10 Oxone Electric Griller
- Voucher Gopay total jutaan rupiah
Kapan periode promo Korean Strawberry Unilever ini berakhir?
Promo ini akan berakhir pada tanggal 18 Agustus 2022 pukul 23:59 WIB, dan promo ini sudah dimulai sejak tanggal 18 Juni lalu.
Kesimpulan
Promo Korean Strawberry ini cocok dan bisa dikuti oleh Anda yang memang kebetulan merupakan pengguna dari produk-produk tersebut.
Dan untuk Anda yang bukan, sebaiknya jangan terus kemudian membeli dalam jumlah yang melebihi kebutuhan hanya karena mengejar struk belanja dan hadiah semata.
Hati-hati terhadap segala bentuk penipuan yang mengatasnamakan dari program promo Korean Strawberry Unilever. Untuk info lebih lengkap silahkan kunjungi: https://www.instagram.com/p/CfLx9BArDzd.
INI DIA GAES!!!
|
---|